Kamis, 01 Januari 2009

Tips Mengatasi mobil mogok setelah lama tak di pake

Mobil yang lama tidak di pake akan menimbulkan masalah ketika akan di pake

Sebagai misal mobil sulit di hidupkan.



Bisa jadi ada kebocoran silinder kop sehingga air masuk di ruang pembakaran. Terus kenapa silinderkop bisa bocor padahal mobil ngak di gunakan.



Hal ini bisa di sebkan adanya penyumbatan sirkulasi air yang lama berhenti sehingga kerak yang ada di dalamnya menyumbat sirkulasi air. Kerak atau bahakan korosi, karena silinderkop terbuat dari alumunium . Jika sirkulasi tersumbat tidak bisa hidup atau kalu hidup juga mobil akan panas dan silinderkop akan ngulet.



Maka alangkah baiknya mobil harus di panaskan minimal satu minggu sekali agar sikulasi air pendingin tetap baik.





Hal lain yang bisa menyebabkan mobil sulit jalan adalah aki yang korosi pada tep tepnya, yaitu adanya korosi pada sambungan kabel yang menghubungkan ke mesin baik yang positif atau negatip.



Maka langkah yang harus di kerjakan adalah dengan menyiram air panas kemudian di bersihkan dengan amplas.



Jika sambungan sudah di bersihkan mobil tetap ngak mau hidup maka barangkali strumnya dah lemah .



Maka langkah yang harus di lakukan yaitu dengan menyetrum ulang aki tersebut.

Atau sebagai tindakan preventif lepas semua kabel aki, sehingga setrum tetap penuh.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar